Batam - batamtimes.co - Sejumlah Masyarakat dan Pelaku Usaha di Rempang secara sukarela mengembalikan aset yang dimiliki kepada Negara melalui BP Batam pada Jumat, (1/9/2023). Penyerahan tersebut secara simbolis diterima oleh Direktur Pengamanan Aset BP Batam selaku Ketua Tim Pelaksana...
Batam - batamtimes.co - Badan Usaha Sistem Pengelolaan Air Minum (BU SPAM) BP Batam membantah pemberitaan mengenai adanya beberapa mobil tangki yang menyedot hydran secara illegal di dekat RS Graha Hermine, Batuaji. Direktur Badan Usaha SPAM BP Batam, Denny Tondano...
Batam - Satres Narkoba Polresta Barelang, Kepulauan Riau (Kepri) menggagalkan peredaran 11,728 kilogram sabu asal Malaysia. Petugas menangkap 3 orang pelaku yang terlibat peredaran barang haram tersebut. Kapolresta Barelang, Kombes Nugroho Tri Nuryanto menyebutkan 11,728 kilogram sabu itu didapat dari...
BATAM- Berdasarkan catatan Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) RI, 83,6 persen investasi asing di Provinsi Kepri pada Semester I (Januari-Juni) merupakan sumbangsih Kota Batam. Dengan besaran realisasi investasi mencapai USD 348,09 juta atau setara dengan Rp 5,15 triliun dari...
BATAM- Cuaca ekstrem akibat curah hujan yang cukup tinggi memberikan dampak terhadap kawasan Pelabuhan Sekupang, Kota Batam, Sabtu (19/8/2023). Akibatnya, mobil yang terparkir di terminal internasional Pelabuhan Sekupang pun tergenang air dan mengganggu aktivitas pengguna jasa di sana. Menyikapi ini, BP...
Batam - Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) menerima kunjungan Perusahaan POWIN LCC, Rabu (18/7/2023), di Marketing Center BP Batam. Kunjungan perusahaan asal Amerika tersebut, diterima langsung oleh Kepala Biro Humas, Promosi dan Protokol BP Batam, Ariastuty Sirait. Head of International...
Batam - Kepala BP Batam, Muhammad Rudi, membuka penyelenggaraan Turnamen Futsal Perkumpulan Kekeluargaan Nusa Tenggara Timur (PK NTT) Kota Batam, Sabtu (22/7/2023). Berlangsung di Lapangan Ikan Daun Batam Center, kehadiran Rudi pun mendapat sambutan hangat dari seluruh tamu undangan dan...
Batam - Badan Pengusahaan (BP) Batam bersama Badan Informasi Geospasial (BIG) meresmikan launching Geoportal Spasial BP Batam di Balairungsari, Batam Center, Senin (24/7/2023). Peluncuran tersebut dilakukan langsung oleh Kepala BP Batam, Muhammad Rudi bersama Kepala Badan Informasi Geospasial, Muh Aris...
Batam - Komisi VI DPR RI dalam kunjungan kerjanya ke Kota Batam, melakukan peninjauan fasilitas, layanan dan rencana pembangunan Bandara Internasional Hang Nadim, Sabtu (15/7/2023). Dalam peninjauan tersebut, rombongan Komisi VI DPR RI didampingi Wakil Kepala BP Batam, Purwiyanto, Anggota...
Batam - batamtimes.co - Prestasi kembali diraih oleh Badan Pengusahaan Batam (BP Batam) dengan meraih opini tertinggi, yakni opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) atas Laporan Keuangan Tahun 2022. Predikat ini, merupakan ketujuh kalinya yang diraih...

KEPRI NEWS

- Advertisement -